AKUTANSI

Kepala Program Keahlian : Feryanto, S.Pd.

Tentang Akuntansi

Jurusan Akuntansi  merupakan program keahlian yang bertujuan mempersiapkan siswa menjadi tenaga profesional di bidang akuntansimanajemen keuangan, dan perpajakan, baik untuk perusahaan, organisasi, maupun individu. Program ini memberikan keterampilan yang sangat dibutuhkan di dunia kerja modern, serta membuka peluang karir yang luas di berbagai sektor industri.

Tujuan AKL

Menghasilkan lulusan yang kompeten dibidang Akuntansi keuangan, manajemen, perpajakan baik untuk perusahaan, organisasi, maupun individu

Materi Pembelajaran

Mata Pelajaran Umum

  1. Pendidikan Agama dan Budi Pekerti
  2. Pendidikan Pancasila
  3. Bahasa Indonesia
  4. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
  5. Sejarah Indonesia
  6. Seni Budaya
  7. Bahasa Daerah (muatan lokal)

Mata Pelajaran kejuruan

  1. Matematika
  2. Bahasa Inggris
  3. Informatika
  4. Projek Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial
  5. Bahasa Jerman

Dasar-Dasar Progam Keahlian

  1. Dasar-dasar Akuntansi (Sesuai SAK EMKM dan ETAB)
  2. Etika Profesi dan Hukum Pajak
  3. Aplikasi Pengolahan Angka/Spredsheet
  4. Konsentrasi Keahlian

Muatan keahlian

  1. Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang dan Manufaktur (Sesuai SAK EMKM dan ETAB)
  2. Praktikum akuntansi Lembaga/Insatansi Pemerintah (Sesuai SAP dan Sandart Pengelolaan Dana Desa)
  3. Akuntansi Keuangan (Sesuai SAK EMKM dan ETAB)
  4. Komputer Akuntansi (Sesuai SAK EMKM dan ETAB)

Mata pelajaran Pilihan

  1. Perpajakan (Sesuai UU Perpajakan Terbaru yaitu UU HPP tahun 2021)

Kelas Industri

  1. Kelas Pajak (Dasar – Dasar Brevet A dan B)

Dunia Usaha

  1. Perusahaan di bidang Jasa
  2. Perusahaan di bidang Dagang
  3. Perusahaan di bidang Manufaktur
  4. Kantor Akuntan Publik (KAP)
  5. Kantor Konsuttan Perpajakan (KKP)
  6. Instansi Pemerintah
  7. Pemrintahan Desa
  8. UMKM

Lingkup Pekerjaan

  1. Staff Acounting
  2. Staff Finance
  3. Staff Pajak
  4. Bagian Finance & Tax
  5. Staff HRD
  6. Kasir
  7. Staff Konsultan Pajak
  8. Staff Konsultan Keuangan dan Manajemen
  9. Administrasi Keuangan dan pajak
  10. Guru
  11. Wirausahawan

Mata Pelajaran Pilihan

Perpajakan (Sesuai UU Perpajakan Terbaru – UU HPP Tahun 2021) : Mempelajari sistem perpajakan di Indonesia, termasuk pajak penghasilan, PPN, dan peraturan perpajakan terbaru.

Prestasi Peserta Didik

  1. Juara 3 Accounting Lomba Kompetensi siswaTingkat kota Surabaya
  2. Juara Harapan 3 Uption 2024 Politeknik Ubaya Jurusan Akuntansi (2024)
  3. Juara 2 High School Tax Competition Unesa (2024)
  4. Juara Harapan 3 Uption 2024 Politeknik Ubaya Jurusan Akuntansi (2024)
  5. Juara 3 National High School Tax Competition Universitas Negeri Surabaya Jurusan Akuntansi (2023)
  6. Peringkat 4 Lomba Kompetensi Siswa SMK kota Surabaya Bidang Akuntansi (2023)
  7. Juara 3 Uption 2023 Politeknik Ubaya Jurusan Akuntansi dan Jurusan Perpajakan (2023)
  8. Juara 1 Uption 2023 Kategori Perpajakan Politeknik Ubaya (2023)
  9. Juara 2 Uption 2023 Kategori Perpajakan Politeknik Ubaya (2023)
  10. Juara 3 Uption 2023 Kategori Perpajakan Politeknik (2023)
  11. Juara 2 Uption 2023 Kategori Akuntansi Politeknik Ubaya (2023)
  12. Juara 3 Uption 2023 Kategori Akuntansi Politeknik Ubaya (2023)
  13. Juara 1 Tax Goes To School Universitas Ai rlangga Jurusan Vokasi Perpajakan (2022)
  14. Juara 1 Les’s Be A Tax Creator Politeknik Ubaya Jurusan Perpajakan (2022)

Fasilitas

Jurusan Akuntansi Keuangan Lembaga menyediakan fasilitas yang mumpuni untuk mendukung proses pembelajaran siswa, sehingga mereka dapat belajar dalam lingkungan yang kondusif dan relevan dengan dunia kerja.

Ruang Lab Komputer Akuntansi: Dilengkapi dengan perangkat lunak akuntansi terkini seperti MYOBZahir, dan Accurate. Lab ini memberikan kesempatan kepada siswa untuk belajar dan mempraktikkan akuntansi berbasis komputer secara langsung.

Kerjasama Dunia Usaha

Jurusan ini bekerja sama dengan berbagai sektor dunia usaha dan industri untuk memberikan pengalaman kerja praktik yang relevan bagi siswa. Beberapa sektor yang menjadi mitra kami antara lain:

  1. Perusahaan di bidang Jasa
  2. Perusahaan di bidang Dagang
  3. Perusahaan di bidang Manufaktur
  4. Kantor Akuntan Publik (KAP)
  5. Kantor Konsultan Perpajakan (KKP)
  6. Instansi Pemerintah
  7. Pemerintahan Desa
  8. UMKM

Melalui kerjasama ini, siswa berkesempatan untuk mendapatkan pengalaman praktik langsung yang sangat dibutuhkan dalam dunia kerja.

Lingkup Pekerjaan

Lulusan jurusan Akuntansi Keuangan Lembaga memiliki peluang karir yang sangat luas di berbagai sektor industri. Berikut adalah beberapa prospek karir yang dapat dijalani oleh lulusan:

Staff Accounting # Staff Finance # Staff Pajak # Finance & Tax Officer # Staff HRD # Kasir # Staff Konsultan Pajak # Staff Konsultan Keuangan dan Manajemen # Administrasi Keuangan dan Pajak # Guru Akuntansi # Wirausahawan

Dengan keterampilan yang diperoleh, lulusan juga memiliki kemampuan untuk memulai usaha sendiri, terutama di bidang akuntansi atau jasa konsultan keuangan.

TENAGA PENGAJAR

Jurusan ini dibimbing oleh pengajar yang berpengalaman dan kompeten di bidang akuntansi dan perpajakan. Mereka tidak hanya memberikan teori, tetapi juga membagikan pengalaman praktek dari dunia industri.

  1. Feryanto, S.Pd.
  2. Firmansyah Ismail, S.E.
  3. Ninuk Wuriyanti, S.E.
  4. Syafana Kurniawati
  5. Venando Aditya Putra, S.Pd.

Dengan kurikulum yang komprehensif, fasilitas yang memadai, dan tenaga pendidik yang berpengalaman, jurusan Akuntansi Keuangan Lembaga siap mencetak lulusan yang kompeten dan siap bersaing di dunia kerja. Kami tidak hanya fokus pada aspek akademis, tetapi juga pada pengembangan keterampilan praktis yang relevan dengan kebutuhan industri saat ini.